Rabu, 17 Disember 2014

Hakikat insan

Saudara-ku yang berbahagia di mana
saja berada…
Ucapan adalah instrument indah
yang diberikan kepada kita..
Ucapan memiliki kekuatan yang luar
biasa..
Ucapan bisa untuk mengangkat diri
dan orang lain,
Ucapan juga bisa untuk menjatuhkan
diri dan orang lain.
Ingat..!
Ucapan-mu = Doa-mu = Permintaan-
mu.
Setiap doa pasti dikabul-kan.
Yang meminta pasti di-beri.
Maka..
Pilih-lah kata-kata yang baik dalam
ucapan-mu.
Saudara-ku yang selalu menjaga
setiap ucapan-nya…
Jagan-lah mengatakan sesuatu yang
mengganggu ketenangan.
Jagan-lah mengatakan sesuatu yang
membawa kesedihan atau
kegelisahan.
Jagan-lah mengatakan sesuatu yang
mempersulit keadaan.
Jagan-lah mengatakan sesuatu yang
melemah-kan kekuatan fisik.
Jagan-lah mengatakan sesuatu yang
menjatuh-kan keberanian mental.
Per-halus-lah semua ucapan-mu
saudara-ku…
Mari…
Katakan-lah sesuatu yang
menyenangkan..
Katakan-lah sesuatu yang
menyejukan..
Katakan-lah sesuatu yang
menghibur..
Katakan-lah sesuatu yang membuat
mereka kuat.
Katakana-lah sesuatu yang
memudah-kan..
Karena..
Kata-kata tidak memerlukan biaya
apapun..
Namun kata-kata baik-mu itu
sungguh tak ternilai harganya.
Kata-kata semestinya di-gunakan
dengan hati-hati dan bijaksana,
Hanya kata-kata yang baik saja-lah
yang boleh keluar dari ucapan-mu.
Jangan-lah kau sia-sia-kan ucapan-
mu..
Jagan-lah membuang waktu-mu
dengan gosip yang kering saudara-
ku
Buanglah waktu-mu untuk satu
tujuan yang murni dan produktif saja.
Lebih baik engkau memilih diam
sejenak untuk memurnikan ucapan-
mu dari kata-kata yang tidak baik
yang keluar tanpa terkontrol olehmu.
Kalau-lah pepatah mengatakan :
Berbicara itu perak dan Diam itu
emas,
Maka…
Berbicara-lah yan baik itu-lah Berlian
untuk-mu.
Ketahui-lah..
Pikiran dapat mengarahkan kedalam
pandangan batin Tuhan
Ucapan dapat membawa kita ke
pandangan luar…
Namun keduanya dapat meningkatkan
ke-imanan kita kepada-Nya.

Assalaamualaikum

Label:

0 Ulasan:

Catat Ulasan

Langgan Catat Ulasan [Atom]

<< Laman utama